Mengapa gunung es berwarna putih? | Cinta Sains

 Gunung es merupakan massa raksasa yang terapung di lautan. Gunung es juga merupakan air tawar yang membeku. Gunung es ini terbentuk dari kumpulan pecahan tutup es yang terkena hempasan air laut.



Taukah kamu? Gunung es terpanjang adalah jalur es Lambert-Fisher yang terdapat di wilayah Australia-Antartika dengan panjang 700km.

Mengapa gunung es berwarna putih? Hal ini di karena kan ada ruang-ruang kecil yang berisi gas di seluruh permukaan es.  Gunung es besar bisa mencapai bobot hingga ratusan ribu ton.

Tak jarang pula panjang gunung es hingga puluhan kilometer. Gunung es membentuk bangunan menjulang tinggi di permukaan samudra, bahkan ada yang mencapai ratusan meter. Gunung es yang muncul ke permukaan samudra hanyalah seper tujuh dari bagian gunung es seutuhnya, WOW  kebayangkan besar gunung es seutuhnya.

Demikian sedikit informasi mengenai gunung es semoga bermanfaat bagi sahabat cinta sains.


Subscribe to receive free email updates: